Pengantar Penyusun



📚 Buku Sabilus Salikin (Jalan Para Salik)


Bapak-bapak, Ibu-ibu dan Saudara sekalian khususnya yang menjalani ilmu Thariqah Naqsyabandiyah, perlu diketahui bahwa al-Faqir telah menerima amanat pelajaran ilmu thariqah hingga khatam dari al- Mukarram al-„Arif Billah KH. Munawwir Tegalarum Kertosono, serta al-Faqir telah mendapatkan izin untuk mengajarkan kepada Bapak, Ibu dan Saudara-saudara yang membutuhkan ilmu thariqah tersebut.

Untuk memudahkan pemahaman ilmu tasawuf khususnya Thariqah Naqsyabandiyah, maka al-Faqir merasa perlu menyusun pelajaran yang sudah kami terima dari al-Mukarram Al-Arif Billah KH. Munawwir Tegalarum Kertosono dan tambahan dari beberapa kitab tasawuf, khususnya kitab tentang Thariqah Naqsyabandiyah.

Kurang lebihnya dalam buku ini, kami mohon maaf dan mohon dikoreksi. Tidak lain, mudah-mudahan buku kecil ini dapat memberikan manfaat dan keberkahan kepada pribadi kami dan khususnya para murid Thariqah Naqsyabandiyah serta umumnya segenap kaum muslimin. Amin ya mujiibas saailin.

Bagikan ini :

Comments

Popular posts from this blog

Terjemahan Kitab Kifayatul Awam (Tauhid)

Terjemahan Kitab Qami' Ath-Thughyan (77 Cabang Iman)

Buku Islahul Qulub (Jernihkan Hati)

Terjemahan Kitab Mukasyafah Al-Qulub (Bening Hati Dengan Ilmu Tasawuf)

Terjemahan Kitab Nashoihul Ibad

Terjemahan Kitab Syarah Al-Hikam